News

“GrabSekolah” Hadir di SMA 6 Yogyakarta

0

GRAB SEKOLAH

STARJOGJA – JOGJA. Program “GrabSekolah ” , hari ini, Hadir di SMA 6 Yogyakarta.Event yang digelar Grab dan Radio Star Jogja FM ini hadir ke sekolah sekolah dengan materi Safety Riding yang disampaikan Petugas dari bagian dikyasa Ditlantas Polda DIY, Pengenalan Jurnalisme Warga dan Juga Aneka Games yang mengajak Peserta untuk mengenal Grab.

Rino, Partner Engagement Grab Jogja menyebutkan kegiatan GrabSekolah di SMA 6 ini adalah kegiatan perdana yang digelar di wilayah DIY. Program ini merupakan rangkaian dari kegiatan di tingkat nasional. Jogja dipilih karena identik dengan kota pelajar .Selain itu, Jogja juga merupakan wilayah pengguna aplikasi yang didominasi dari kalangan pelajar.Kondisi ini mendorong Grab untuk meningkatkan rides dari segmen pelajar.

Selain soal safety riding,Ratusan siswa juga diajak untuk belajar menjadi jurnalis radio dan juga online.Selain itu, mereka juga diajak untuk berlomba dalam yel -yel competition seputar sekolah ,Grab dan Star Jogja FM. Kompetisi berlangsung seru dan penuh semangat.Bagi mereka yang menang mendapatkan hadiah menarik.Grab ini dalam kesempatan ini juga memberikan kenang-kenangan untuk pihak sekolah.( den)

Berikut Suasananya :

GRAB 2

GRAB1 GRAB 4

Pengguna Insta Stories Indonesia Terbanyak di Dunia

Previous article

“GrabSekolah” digelar Star Jogja di SMA 6

Next article

You may also like

Comments

Leave a reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

More in News