Pemda DIY Didorong Perbaiki Perencanaan Alokasi Danais

STARJOGJA.COM, JOGJA – Masalah akses dana keistimewaan  DIY belum dirasakan sepenuhnya oleh masyarakat hingga akar rumput.  Pemerintah daerah diharapkan bisa membuka akses publik agar proses perencanaan dan anggaran pembangunan bisa membantu upaya pemda DIY menekan angka kemiskinan. Eko Suwanto, Ketua Komisi A DPRD DIY menyatakan dana keistimewaan merupakan kewenangan Pemerintah Daerah dibawah pimpinan Gubernur DIY untuk pengalokasian program pembangunan. “Kalau ada masyarakat yang merasa dana keistimewaan belum sampai ke akar rumput, bisa jadi karena proses perencanaan dan pelaksanaan program belum menyentuh urusan publik. Mekanisme penyusunan danais ini unik, sesuai UU 13/2012, pemerintah daerah DIY yang ajukan ke pemerintah pusat tanpa … Lanjutkan membaca Pemda DIY Didorong Perbaiki Perencanaan Alokasi Danais