Flash Info

Alana Siapkan Menyambut Natal dan Tahun Baru

0
Alana Hotel
(Alana Hotel )

STARJOGJA.COM, Info – The Alana Hotel & Convention Center Yogyakarta tengah menyambut Natal yang tidak lama lagi akan tiba. Menggunakan tema Christmas Tree Lighting Ceremany The Alana Hotel & Convention Center Yogyakarta dimulai pada hari Jumat, tanggal 11 Desember 2020 mulai jam 15.00-16.00 WIB.

Agenda acara ini memang diharapkan diadakan setiap tahun dan menjadi ajang tahunan sebagai Anugerah Natal di The Alana Yogyakarta. Lampu Natal yang pertama untuk memasuki masa kedatangan menjelang Perayaan Natal.

Dalam prosesi ini pihak hotel sudah menyiapkan pohon Natal dengan tema Wastra Indonesia dari bahan kain kain tradisional Indonesia ditata rapi ke rangka pohon natal di lobi hotel.
Makna Wasta Indonesia tahun ini ingin mengangkat kain kain tradisional Indonesia, terutama batik. Batik yang diangkat adalah batik Sleman, yaitu Sinom Parijoto, tetapi juga ada bahan batik lainnya, terbuat dari warna alam.

Selain itu juga ada produk produk kerajinan Sleman, seperti keranjang bambu, tas dan lain sebagainya Program ini juga merupakan Corporate Social Responsibility (CSR) untuk membantu para UMKM yang dikelola oleh Diperindag Sleman, selama pandemi Covid 19, yang mengalami penurunan penjualan.

 

Baca juga : Duhai Sayang Jadi Perjalanan Baru Yura Yunita

Dalam acara ini dipimpin oleh Romo Emanuel Grasius Purwohartoko, SVD yang memimpin penyalaan lilin pertama yang didampingi oleh Ibu Merlin P. Manulang- General Manager di The Alana Hotel & Convention Center Yogyakarta. Saat lilin pertama menyala semua dekorasi lampu natal akan secara bersamaan menyala dan itu sebagal tanda mulainya acara menyambut Perayaan Natal dan awal masa liburan atau musim liburan.

Merlin P. Manulang, berharap, dengan digelarnya penyambutan natal tersebut yang jatuh tepat pada 25 Desember mendatang, mampu membangun hubungan emosional dengan relasi serta turut bersama-sama berbagi kasih kebahagian dalam menyambut Natal.

Pesta Tahun Baru

Perayaan pesta tahun baru dimaknai sebagai penutupan tahun dan menyongsong tahun baru dengan harapan dan semangat baru. Bahkan hotel dan destinasi wisata sudah menylapkan paket paket yang menarik untuk liburan akhir tahun ini.

Tidak hanya paket kamar, tapi paket pesta Anugerah tahun baru pun sudah disiapkan oleh The Alana Yogyakarta Hotel & Convention Center untuk menentukan akhir tahun 2020 dengan suasana adaptasi keblasaan baru agar tetap bisa menikmati liburan dengan nyaman. Konsep yang diangkat adalah “Maschera de Festa pesta topeng dan tetap memakal masker juga tentunya. Manajemen hotel menerapkan protokol kesehatan dengan ketat, dimana akses keluar masuk hotel akan di jaga dengan ketat dan melakukan protokol seperti cuci tangan, pengecekan suhu badan dan menggunakan masker. Itu, kami melakukan penyemprotan disinfektan secara berkala untuk area kamar tamu dan ruang publik.

Kemeriahan malam pergantian tahun di Alana Yogyakarta dapat dinikmati dengan harga mulai dari harga Rp 1.158.000 net untuk per malam dan sudah termasuk makan pagi dan juga makan malam pesta tahun baru untuk dua Acara makan malam dan penghargaan tahun baru akan dimulai jam 2130 sampai dengan count down. Untuk tahun ini, pesta tahun baru sangat eklusif untuk tamu yang menginap dan diadakan di Amarthapura Plenary Hall dengan hiburan RHU Band, Cabaret Show serta doorprize yang menarik pengunjung yang menginap di seluruh hotel Archiplelago International di Indonesia Dengan hiburan fantas Ini, tentunya akan menjadikan malam pergantian tahun di The Alana Yogyakarta Hotel & Convention Center.

Bayu

Pengungsi Merapi Menggunakan Hak Pilihnya di TPS Khusus

Previous article

Pemkab Gunungkidul Siap Membeli Vaksin Corona

Next article

You may also like

Comments

Leave a reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

More in Flash Info